KPU KARANGASEM-Menyusul mundurnya Caleg Partai Gerindra ,IDa Bagus Nyoman Tatwa No.Urut 2 dari Daerah pemilihan II (Manggis-Bebandem) Karangasem pada 16 Desember lalu yang ditarik oleh Partainya karena terbelit kasus pidana .Pada Kamis(15/1) kembali seorang Caleg menyatakan mundur dari pertarungan perebutan kursi diajang pemilu 9 April mendatang. Dia adalah I Wayan Patra Suarsa dari Partai Indonesia Sejahtera (PIS) asal Banjar Gerobog,Desa Seraya Barat ,Karangasem .Yang bersangkutan tercatat sebagai Caleg di daerah pemilihan I (Karangasem Kota)...